Minggu, 20 Desember 2015

LDKS 2015

LDKS (Latihan Dasar Kepemimpinan Siswa) adalah program dari sekolah untuk  melatih calon-calon organisator di SMP Al-Muttaqin Tasikmalaya. LDKS 2015 ada 2 tahap, yang pertama pengisian SKOP (Syarat Kecakapan Organisasi Pelajar). Di tahap pertama ini dipilih sekitar 50-60 calon yang lolos ke tahap selanjutnya. Tahap yang kedua Mabit LDKS, di mabit LDKS ini peserta diberi materi organisasi serta diberi pengarahan tentang menjadi organisator yang baik, selain itu mabit LDKS juga diselingi beberapa games

#PanitiaNarsisDulu
Peserta LDKS QIDs 2015
Panitia LDKS QIDs 2015
Panitia - Peserta LDKS QIDs 2015

Tidak ada komentar:

Posting Komentar